Tujuan Jabatan
Membuat kegiatan pemasaran produkyang didalamnya meliputi inovasi produk/brand, visualisasi produk, visualisasi outlet, hingga campaign pemasaran offline maupun online.
Tanggungjawab Pokok
- Produksi brand yang meliputi produk, visual produk marketing tools, paket kemitraan, hingga strategi marketing/pemasaran
- Mengelola periklanan baik franchise maupun outlet
- Mengelola sosial media seluruh brand, baik franchise maupun outlet yang dikelola oleh perusahaan
- Melakukan analisa strategi marketing kemitraan maupun outlet
Wewenang
- Menyetujui produk yang dilaunching, secara rasa, visual dan harga
- Menyetujui kegiatan periklanan baik kemitraan maupun outlet
- Menyetujui seluruh produksi konten baik foto maupun video
- Menyetujui strategi marketing baik kemitraan maupun outlet
- Menyetujui budgeting yang digunakan untuk melakukan kegiatan marketing